USAHA MENGATASI KETERASINGAN
USAHA MENGATASI KETERASINGAN Menjadi orang yang terbuang secara sosial adalah hal yang sulit, terutama bagi anak-anak dan remaja. Banyak orang pernah merasa "terbuang dari lingkungannya"; bahkan faktanya, pengalaman mereka yang terbuang telah diangkat menjadi film dan buku sukses. Menjadi terasing bukanlah kesalahan Anda. Ketahuilah bahwa saat-saat tersebut akan berlalu dan bertambah baik. Beberapa usaha yang dapat dilakukan untuk mengatasi keterasingan : 1. Percayalah pada orang tercinta . Meski sulit, carilah seorang pendukung dalam kehidupan yang juga mampu mendengarkan dengan baik, misalnya orang tua, guru favorit, atau orang-orang terkasih lainnya. Saat orang muda merasa tersakiti karena hubungan dengan teman-temannya, ia harus mencari dukungan orang dewasa. · Bicarakan tentang perasaan Anda saat terasing. · Merasa sedang diden...